Efektivitas Persona Jokowi dalam Keputusan Wacana Pemindahan Ibu Kota Baru Berdasarkan Will to Power F.W Nietzsche (3)

IKN Sebagai Representasi Kemajuan Bangsa Presiden telah menekankan bahwa ibukota baru juga nantinya tak hanya menjadi sebagai simbol identitas bangsa, tetapi juga sebagai representasi kemajuan sebuah bangsa. Letak ibu kota baru yang berada di tengah Indonesia diharapkan dapat mewujudkan pemerataan dan keadilan. Gagasan The Will …

Efektivitas Persona Jokowi dalam Keputusan Wacana Pemindahan Ibu Kota Baru Berdasarkan Will to Power F.W Nietzsche (2)

Hakikat Dunia adalah Kehendak Untuk Berkuasa Hal-hal di atas juga dijelaskan dalam buku yang berjudul Beyond Good and Evil disebutkan bahwa hakekat dunia adalah kehendak untuk berkuasa. Di The Genealogy of Morals, Nietzsche juga mengatakan bahwa hakekat hidup adalah kehendak untuk berkuasa. Lagi, dalam The …

Efektivitas Persona Jokowi dalam Keputusan Wacana Pemindahan Ibu Kota Baru Berdasarkan Will to Power F.W Nietzsche (1)

santrimillenial.id – Bersama dengan Marx dan Kierkegaard, Nietzsche telah menjadi tokoh filosof pada abad ke-19 dan pemikirannya menjadi jalan keluar dari berbagai permasalahan filosofis. Nietzsche telah dianggap sebagai salah satu leluhur Eksistensialisme. Meskipun pemikirannya sering dipandang terlalu liar dan sangat terbuka untuk ditafsirkan, karena hal …

Terjemahan Kitab “Fash al-Maqal fi Ma Baina al-Hikmah wa as-Syari’ah min al-Ittishal”

Bersikap adil terhadap kelompok paling utama dari segala wujud menuntut agar ia benar-benar dipahami secara esensial oleh mereka yang memiliki kesiapan (mental dan intelektual) untuk mendalaminya, dan mereka inilah kelompok manusia yang paling utama. Semakin agung nilai wujud itu, semakin besarlah nilai kezaliman yang dilakukan terhadapnya, berupa ketidakpahaman terhadapnya.

Keberadaan Tuhan menurut Hamzah Al-Fansuri

Hamzah Fansuri termasuk dalam mazhab sufi dan merupakan tokoh terkemuka dalam penafsiran sufi wahdat al-wujūd (pada dasarnya filsafat sufi). Pemikiran beliau dipengaruhi oleh Ibn Arabi. Hamzah Fansuri dipandang sebagai kaum sufi wujudiyah (gagasan panteistik tentang Tuhan) yang berbeda dengan kaum sufi ortodoks dan praktik sufistik …

Sampaikan Hasil Rakornas ke-7 DD BNPT RI, DDS Jateng Adakan Konsolidasi dan Koordinasi

santrimillenial.id – Satu bulan lebih 8 hari setelah Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas), Duta Damai Santri Jawa Tengah (DDS Jateng) melakukan rapat online terkait Konsolidasi dan Koordinasi tentang hasil Rakornas ke-7 tersebut pada Sabtu (18/11/2023). M. Ulil Albab menjelaskan tujuan diadakannya acara online ini adalah untuk …

Mengenal Pemikiran Teologi K.H Sholeh Darat

santrimillenial.id – K.H Sholeh Darat atau Mbah Sholeh Darat merupakan salah satu ulama yang ahli tasawuf dalam bidang pendidikan, para muridnya menjadi ulama besar pendiri pesantren, pada zamannya Mbah Sholeh Darat juga dikenal sebagai salah satu ulama prolific di Jawa. Kapasitas keilmuan beliau menjadikannya sebagai …

Tanggapi Isu Palestina dan Israel, Apa yang Harus Duta Damai Lakukan?

santrimillenial – Konflik antara Palestina dan Israel telah berlangsung selama bertahun-tahun sejak 15 Mei 1948. Faktor-faktor yang melatarbelakangi konflik tersebut sangat kompleks, melibatkan faktor sejarah, politik, agama dan sosial. Dampak dari konflik antar dua negara tersebut juga tidak sepele. Rakyat Palestina menghadapi pembatasan gerak, penggusuran …

Hari Sumpah Pemuda: Peran Pemuda dalam Wacana Indonesia Emas

santrimillenial.id – Dalam lintasan sejarah, para pemuda senantiasa mengambil peran strategis dalam menentukan nasib bangsa. Bukti sejarah yang mendukung hal ini sejak Ir. Soekarno memproklamirkan Kemerdekaan hingga hari ini dan masa yang akan datang. Dari peristiwa Sumpah Pemuda pada 1928 yang mencetuskan Kongres Pemuda II …

Filsafat Hasrat: Gilles Deleuze

Hasrat menjadi perbincangan yang semakin intens di era ini. Bahkan, hasrat dianggap sebagai paradigma utama kehidupan sosial. Gilles Deleuze adalah salah satu pemikir Barat yang berfokus pada masalah Hasrat Deleuze menjelaskan hasrat dengan paradigma yang materialis dan sepenuhnya imanen. Karena itu, bagi Deleuze, hasrat perlu …

Eskatologi: Perspektif Agama dan Filsafat

“ESKATOLOGI: PERSPEKTIF AGAMA DAN FILKematian merupakan suatu keniscayaan yang akan dialami oleh semua makhluk bernyawa, yang tiada seorangpun dapat menolaknya. Sebagai manusia yang percaya akan keberadaan Tuhan, sikap percaya dengan adanya kehidupan setelah mati ini akan otomatis muncul dengan sendirinya. Berbeda halnya dengan apabila seseorang …

Pesan Habib Ja’far untuk Duta Damai dan Duta Damai Santri

santrimillenial.id – Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Duta Damai dan Duta Damai Santri telah memasuki hari kedua, yang bertempat di Hotel Senyiur, Pasuruan, Jawa Timur (08/10/2023). Rakornas tahun ke tujuh ini bertemakan “A Journey of Friendship” dengan upaya dari Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) dalam meningkatkan …

Mempertahankan Persatuan dan Harmoni dalam Islam

santrimillenial.id – Islam adalah agama yang mengedepankan kedamaian, persatuan, dan harmoni. Oleh karena itu, Islam memiliki pedoman yang jelas terkait larangan kembali ke kufur dengan bertikai dan terpecah belah. Salah satu ayat yang relevan dalam hal ini adalah ayat 217 dalam Surat Al-Baqarah. Ayat ini …