Beranda>Narasi(Halaman 24)

Manusia Hebat Bukan Dilahirkan, Akan Tetapi Dilatih

Semua manusia dilahirkan dalam keadaan telanjang tanpa membawa busana, harta, tahta, dan lain sebagainya yang bersifat duniawi. Ketika dilahirkan manusia juga menangis yang menandakan bahwa bayi manusia tersebut akan merasakan pahit dan manis dalam menjalani kehidupan dari zaman ke zaman. Bayi manusia yang lahir tidak …

Hindari Hasud Sebagai Langkah Awal Perdamaian

Hasud atau iri hati adalah perasaan negatif yang timbul ketika seseorang merasa tidak senang atau tidak suka terhadap kesuksesan, keberuntungan, atau keberhasilan orang lain. Perasaan ini seringkali muncul karena seseorang merasa tidak puas dengan apa yang dimilikinya sendiri dan merasa iri terhadap apa yang dimiliki …

Ajaran Sunan Ampel dan Sunan Bonang

Keberhasilan Walisongo dalam mensyiarkan ajaran agama Islam bisa dirasakan hingga masa kini. Islam yang sudah menyeluruh di pelosok Nusantara hingga mayoritas penduduk Indonesia beragama Islam. Perjuangan mereka telah membekas dan kini banyak hal yang mengabadikannya. Entah nama Walisongo itu sendiri, maupun perorangan. Bisa kita temukan …

Sambutan Brigjen TNI Roedy Widodo dalam acara Pembukaan RAKORNAS Duta Damai dan Duta Damai Santri BNPT RI

Deputi Bidang Pencegahan, Perlindungan dan Deradikalisasi yakni Brigjen TNI Roedy Widodo yang baru di lantik pada tanggal 22 desember 2023, setelah sebelumnya menjabat sebagai Kepala Biro Hukum Teknologi Humas, dan Komunikasi menyampaikan tujuan RAKORNAS Duta Damai dan Duta Damai Santri BNPT RI yang digelar pada …

Sambutan Penutup Sekretaris Utama BNPT RI pada Penutupan RAKERNAS BNPT RI 2024

Sekretaris utama BNPTRI Yakni Bapak Bambang Surono, A.k., M.M., CA. Memberikan sambutan penutup atau closing statement di penghujung rangkaian acara RAKERNAS atau rapat kerja nasional BNPT RI yang digelar sejak hari Selasa-Rabu, 20-21 Februari 2024 di hotel Bidakara, Jakarta. Dalam sambutannya, beliau memberikan ucapan terimakasih …

Mengulik Alasan dibalik tema Perlindungan Anak, Perempuan dan Remaja di Rakernas BNPT 2024

santrimillenial.id – Rapat Kerja Nasional Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (Rakernas BNPT RI) 2024 mengundang FKPT 34 Provinsi dan 2 Kabupaten Kota, Duta Damai dan Duta Damai Santri dari 18 Provinsi di Indonesia. Acara ini mengangkat tema “BNPT Melindungi Perempuan, Anak dan Remaja di …

Cinta Segitiga (Aku, Dia, dan Allah Sang Maha Cinta)

Cinta yang sejati seperti iman, yakni menyakini dalam hati, mengatakannya dengan lisan, dan melakukan dengan perbuatan. Jika kita telaah bersama cinta tidak hanya dengan kata-kata saja melainkan dengan saling yakin dalam hati dengan janji dan komitmennya, mengatakan dengan lisan (baik menyatakan cinta saja, meminang, sampai …

Pro Kontra Pancasila

Masih ada masyarakat yang belum menerima Pancasila sebagai Ideologi bangsa. Meskipun seperempat tahun lagi menuju satu abad dan jelas Pancasila telah menyatukan keheterogenan Indonesia. Kelompok tertentu yang ingin menghilangkannya, lebih merujuk pada golongan yang fanatik terhadap agamanya, Islam. Mereka berpandangan Al-Qur’an lebih cocok menjadi tuntutan …

Toleransi Beragama Sesuai Dengan Pembukaan UUD 1945

Dalam pembukaan UUD 1945 alinea IV disebutkan ‘yang terbentuk dalam susunan negara Republik Indonesia yang berkedaulatan rakyat dengan berdasarkan kepada Ketuhanan Yang Maha Esa, kemanusiaan yang adil dan beradab, persatuan indonesia, dan kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan, serta dengan mewujudkan keadilan …

Kekuatan Sabar dalam Menghadapi Cobaan

santrimillenial.id – Setiap kehidupan pastinya ada kala suka dan duka, serta sebuah anugerah dan musibah selalu akan ada dalam kehidupan kita. Suka maupun tidak, tatkala anugerah musibah itu menghampiri, maka yang perlu diperhatikan adalah melatih kesabaran agar tetap sabar dan berlapang dada dalam menghadapinya.  Firman …