santrimillenial.id – Irjen Pol Eddy Hartono merupakan perwira tinggi Polri yang memiliki pengalaman panjang dan mendalam dalam bidang investigasi kriminal serta pemberantasan terorisme. Pada hari ini, ia dijadwalkan dilantik oleh Presiden Joko Widodo sebagai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), menggantikan Komjen Rycko Amelza Dahniel …
Dilantik hari ini, Irjen Pol Eddy Hartono resmi menjadi Kepala BNPT RI
santrimillenial.id – Presiden Joko Widodo (Jokowi) resmi melantik Irjen Pol Eddy Hartono sebagai kepala BNPT RI (Badan Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia) di Istana Negara, Jakarta, Rabu (11/9/2024). Ini dilakukan atas dasar purnanya jabatan Komjen Pol Rycko Amelza Dahniel, dan berlandaskan Keputusan Presiden Nomor 124/TPA Tahun …
Keutamaan Menumbuhkan Kedamaian Dalam Perselisihan
Islam dan perdamaian adalah dua elemen yang tidak dapat dipisahkan. Dalam beragama Islam yang tanpa mengedepankan perdamaian dengan orang lain, khususnya perbedaan antara keyakinan, agama, budaya, suku, dan lain sebagainya, maka sama saja mengingkari identitas agama islam yang merupakan agama perdamaian. Perdamaian merupakan tujuan utama …
Ciptakan Wadah Pelestarian 4 Pilar, BNPT RI Resmikan Warung NKRI
santrimillenial.id – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Salatiga adakan peresmian 3 wadah komunikasi anti radikal, Kamis (02/05). Tiga forum tersebut adalah Warung NKRI Digital, Omah Ngopi dan Rumah Kebangsaan. Adapun Warung NKRI merupakan akronim dari wadah akur, rukun, usaha nurani gelorakan NKRI. Sedangkan Omah …
Sambutan Penutup Sekretaris Utama BNPT RI pada Penutupan RAKERNAS BNPT RI 2024
Sekretaris utama BNPTRI Yakni Bapak Bambang Surono, A.k., M.M., CA. Memberikan sambutan penutup atau closing statement di penghujung rangkaian acara RAKERNAS atau rapat kerja nasional BNPT RI yang digelar sejak hari Selasa-Rabu, 20-21 Februari 2024 di hotel Bidakara, Jakarta. Dalam sambutannya, beliau memberikan ucapan terimakasih …
Duta Damai Santri Jawa Tengah Sukseskan Rakernas BNPT RI serta Rakornas Duta Damai & Duta Damai Santri BNPT RI di Jakarta
santrimillenial.id – Turut sukseskan Rakernas BNPT RI serta Rakornas Duta Damai & Duta Damai Santri BNPT RI, Duta Damai Santri Jawa Tengah mengirim lima delegasi. Rakernas BNPT RI sukses diselenggarakan pada tanggal 20-21 Februari 2024 di Hotel Bidakara, Jakarta. Acara ini dihadiri oleh seluruh anggota …
Mengulik Alasan dibalik tema Perlindungan Anak, Perempuan dan Remaja di Rakernas BNPT 2024
santrimillenial.id – Rapat Kerja Nasional Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (Rakernas BNPT RI) 2024 mengundang FKPT 34 Provinsi dan 2 Kabupaten Kota, Duta Damai dan Duta Damai Santri dari 18 Provinsi di Indonesia. Acara ini mengangkat tema “BNPT Melindungi Perempuan, Anak dan Remaja di …
Gandeng KKN UIN Salatiga, DDS Jateng Gelar Sosialisasi Pemilu Damai di Magelang
santrimillenial.id – Jelang Pemilu Tahun 2024, Duta Damai Santri Regional Jawa Tengah adakan Sosialisasi Pemilu Damai, Minggu (11/02). Berkolaborasi dengan Posko 78 KKN UIN Salatiga, kegiatan tersebut berhasil terlaksana dengan lancar. Bertempat di Pondok Pesantren Naharul Ulum Dusun Mlagen, Desa Sidorejo, Kecamatan Bandongan, Kabupaten Magelang. …
Harapan Kepala BNPT RI Terhadap Warung NKRI Digital
santrimillenial.id – Peresmian Warung NKRI Digital di Desa Kahuman kecamatan Polanharjo kabupaten Klaten, oleh Ketua BNPT RI, Komjen Pol Prof. Dr. Mohammed Rycko Amelza Dahniel, pada (07/02/2024). Peresmian dilakukan secara simbolis dengan memotong pita yang dilakukan oleh Kepala BNPT RI.Warung NKRI Digital merupakan buah kerja …
Kepala BNPT RI Resmikan Warung NKRI Digital
santrimillenial.id – Kepala BNPT RI, Komjen Pol Prof. Dr. Mohammed Rycko Amelza Dahniel meresmikan warung NKRI Digital pada 07 Februari 2024 di desa Kahuman kecamatan Polanharjo kabupaten Klaten. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari kunjungan kerja Kepala BNPT RI di Jawa Tengah. Peresmian dilakukan secara simbolis …
Sampaikan Hasil Rakornas ke-7 DD BNPT RI, DDS Jateng Adakan Konsolidasi dan Koordinasi
santrimillenial.id – Satu bulan lebih 8 hari setelah Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas), Duta Damai Santri Jawa Tengah (DDS Jateng) melakukan rapat online terkait Konsolidasi dan Koordinasi tentang hasil Rakornas ke-7 tersebut pada Sabtu (18/11/2023). M. Ulil Albab menjelaskan tujuan diadakannya acara online ini adalah untuk …
Delegasi DDS Jateng Santap Siang Bersama Kepala BNPT RI
santrimillenial.id – Delegasi Duta Damai Santri (DDS) regional Jawa Tengah ikuti santap siang bersama Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teroris Republik Indonesia (BNPT RI), Komjen Pol. Prof. Dr. H. Rycko Amelza Dahniel, M.Si dan Deputi I Bidang Pencegahan, Perlindungan dan Deradikalisasi, Mayjen TNI Nisan Setiadi, S.E., …
Begini Strategi dan Titipan BNPT untuk Duta Damai dalam Menghadapi Radikalisme
santrimillenial.id – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) mengajak dan menghimbau Duta Damai dan Duta Damai Santri untuk saling bersinergi dalam menghadapi narasi radikalisme pada Rakornas ke-VII di Hotel Royal Senyiur, Prigen, Kabupaten, Pasuruan, Jawa Timur, 7-10 Oktober 2023. Kepala BNPT RI Komjen …
Pesan Habib Ja’far untuk Duta Damai dan Duta Damai Santri
santrimillenial.id – Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Duta Damai dan Duta Damai Santri telah memasuki hari kedua, yang bertempat di Hotel Senyiur, Pasuruan, Jawa Timur (08/10/2023). Rakornas tahun ke tujuh ini bertemakan “A Journey of Friendship” dengan upaya dari Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) dalam meningkatkan …
A Journey Of Friendship : Upaya BNPT dalam Meningkatkan Ikatan Persahabatan Antar Duta Damai
santrimillenial.id – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) kembali menggelar Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Duta Damai Dunia Maya dan Duta Damai Santri, Sabtu (07/10). Rakornas ini menjadi ajang penting bagi berbagai pihak terkait dalam upaya mewujudkan Indonesia bebas dari pengaruh paham-paham kekerasan dan perpecahan. Rakornas Duta …