santrimillenial.id – Dalam era digital yang semakin maju ini, data pribadi telah menjadi komoditas berharga. Namun, ironisnya, di Indonesia, perlindungan terhadap data privasi masih sangat lemah. Hal ini menyebabkan data pribadi masyarakat seringkali disalahgunakan tanpa sepengetahuan pemiliknya. Fenomena ini mencerminkan betapa tidak berharganya data privasi …
Waspada Cyber Crime di Kalangan Pondok Pesantren
Cyber crime atau kejahatan siber adalah tindak kejahatan yang memanfaatkan teknologi komputer dan jaringan internet untuk melakukan peretasan, pencurian, penipuan, penyebaran virus, dan tindak kriminal digital lainnya. Tindak kejahatan ini tidak memandang siapa yang menjadi korban. Akhir-akhir ini cyber crime kembali marak terjadi di kalangan pondok pesantren. …