Pesantren : Laboratorium Perdamaian

santrimillenial.id – Sejarah telah menjadi saksi bahwa pesantren merupakan lembaga yang digadang gadang sebagai laboratorium perdamaian. Bagaimana tidak, dalam sebuah pesantren pastilah terdapat santri santri yang notabene berasal dari latar belakang yang berbeda. Mereka hidup dan beradaptasi dalam sebuah kultur kehidupan pesantren yang sangat kompleks. …

Adakah Manfaat dari Suuzan?

santrimillenial.id – Kebanyakan orang waktu melihat seseorang yang berpenampilan seperti preman pasti mereka akan menganggap bahwa orang itu jahat. Meskipun terkadang anggapan tersebut melenceng jauh dari perkiraan. Justru kalau sifat seperti itu bila dilakukan terus-menerus mungkin pendakwa sendiri yang nantinya akan mengerjakan apa yang selalu …

Menghormati Kebebasan Beragama dan Memelihara Etika Politik

santrimillenial.id – Agama memiliki peran yang sangat penting dalam kehidupan banyak orang di seluruh dunia. Ia tidak hanya menjadi sumber kepercayaan spiritual, tetapi juga menjadi landasan moral dan etika dalam berbagai aspek kehidupan. Namun, sering kali agama dieksploitasi dan disalahgunakan untuk kepentingan politik, yang dapat …

Trilogi Persaudaraan: Kunci Utama Harmonisnya Keberagamaan

santrimillenial.id – Melihat kenyataan bahwa Indonesia menjadi bangsa yang plural merupakan anugrah yang perlu kita syukuri. Kekayaan khazanah budaya, agama, ras, bahasa dan lainnya merupakan bukti bahwa manusia memiliki keanekaragaman. Namun, beberapa kelompok memandang kondisi ini sebagai kondisi yang “mengancam”. Nyatanya, Rasulullah hidup dalam keanekaragaman …

Mempertahankan Persatuan dan Harmoni dalam Islam

santrimillenial.id – Islam adalah agama yang mengedepankan kedamaian, persatuan, dan harmoni. Oleh karena itu, Islam memiliki pedoman yang jelas terkait larangan kembali ke kufur dengan bertikai dan terpecah belah. Salah satu ayat yang relevan dalam hal ini adalah ayat 217 dalam Surat Al-Baqarah. Ayat ini …

Negara Islam adalah Pilihan Bukan Tuntutan

santrimillenial.id – Memisahkan korelasi antara negara dan agama bukanlah suatu hal yang mudah. Perdebatan keduanya terus bergulir sepanjang masa. Sejarah mencatat bahwa terdapat dua aspirasi mengenai prinsip dasar negara sebelum merdeka yakni negara Islam dan negara nasionalisme. Para founding father telah memikirkan secara matang terkait …

Politik Identitas Memecah Belah Umat

Politik Identitas Sebagai Ancaman santrimillenial.id – Politik identitas akan memecah belah umat. Politik ini hanya mementingkan kelompok saja tanpa mementingkan kelompok yang lain. Mereka ingin mengubah bentuk negara menjadi negara Islam dengan dalil mementingkan kepentingan warga Islam di Indonesia. Hal ini malah salah kaprah. Membentuk politik identitas …

Bahaya Narasi People Power Berkedok  Agama Menjelang Tahun Politik 2024

Istilah People Power santrimillenial.id – Menjelang pesta demokrasi di tahun politik 2024. Semakin banyak narasi-narasi people power yang menyesatkan dan membahayakan perdamaian dan keharmonisan Bangsa Indonesia. Istilah people power sendiri pernah populer di tahun 2019 lalu yang dianggap curang. Waktu itu pasangan Calon Presiden Prabowo-Sandiaga menyerukan istilah …