Nyaris Kalah, Allah Tegur Kesombongan Muslimin Saat Perang Hunain

ilustrasi perang Hunain pada masa Nabi Muhammad SAW.

Berbagai peperangan yang diikuti Rasulullah SAW menyimpan banyak hikmah yang tersirat di dalamnya. Salah satunya Perang Hunain yang terjadi setelah Fathul Makkah. Banyak masyarakat Arab yang sudah tunduk pada Islam, namun Suku Hawazin dan Tsaqif serta Kabilah Nashr, Sa’ad bin Bakar hingga Jusyam masih menolak …

Prinsip Toleransi Antar Umat Beragama

Indonesia sebagai negara yang memiliki populasi Muslim terbesar kedua di dunia setelah Pakistan, sudah lama menghadapi problematika keberagaman. Perbedaan tersebut menjadi hal yang lumrah dan sudah diterima dengan simbol negara yang Bhineka Tunggal Ika. Sehingga relasi antara umat beragama baik yang Muslim maupun non-Muslim bukan …

Ragam Argumen Terkait Sosok Pertama Mengenalkan Maulid

Istilah Maulid Nabi Muhammad sudah tidak asing lagi bagi umat Islam. Gema sholawat pada malam hari akan terus terlantun setiap malam Rabiul Awal di berbagai wilayah. Ada pula yang menyambut dengan tradisi unik di masing-masing daerah pada bulan kelahiran Rosulullah SAW ini. Misalnya, tradisi membuat …

Keberkahan Halimatus Sa’diyah Mengasuh Nabi

Pertama kali Nabi Muhammad Saw lahir, banyak tanda kemuliaannya hingga semesta ikut bertasbih menyambut Rasulullah. Sejak kecil, Allah SWT selalu menguji ketabahannya. Namun, selama perjalanan hidup beliau yang berkaitan dengan orang lain, selalu membawa keberkahan. Salah satunya kepada perempuan dari Bani Sa’d bin Bakr, Halimatus …

Arah Poligami Nabi Menurut Syekh Ali ash-Shabuni

Nabi Muhammad Saw semasa hidupnya sudah memperistri hingga berjumlah sekitar 11 orang. Beliau berpoligami tidak bertujuan untuk menikmati nafsunya, namun mempunyai tujuan-tujuan tertentu salah satunya untuk menyebarkan agama Islam. Namun, jejak poligami yang Nabi Muhammad lakukan menjadi salah satu celah para orientalis maupun orang-orang yang …

Mengapa Nabi Muhammad ﷺ Patut Dijadikan Teladan?

santrimillenial.id – Nabi Muhammad ﷺ merupakan manusia paling sempurna akhlaknya. Kesempurnaan budi pekerti beliau tidak hanya diakui oleh umat Islam, bahkan musuh-musuh beliau pun mengakuinya. Orang-orang di zamannya memberi gelar Al-Amin yang artinya dapat dipercaya sejak beliau kecil. Allah ﷻ saja yang menciptakan memuji beliau …

Kebijakan Nabi Muhammad dalam Mengambil Strategi Perang

Nabi Muhammad menjadi sosok panutan. Nabi terakhir yang pada masanya mampu menjadi pusat perhatian salah satunya karena strategi perang. Hampir semua perang yang ada pada kepemimpinan beliau tidak gagal. Selain strategi, beliau mampu menyatukan masyarakat yang heterogen menjadi satu kesatuan. Hal itu pernah Nabi terapkan …