Beranda>Santri(Halaman 19)

Pesantren : Laboratorium Perdamaian

santrimillenial.id – Sejarah telah menjadi saksi bahwa pesantren merupakan lembaga yang digadang gadang sebagai laboratorium perdamaian. Bagaimana tidak, dalam sebuah pesantren pastilah terdapat santri santri yang notabene berasal dari latar belakang yang berbeda. Mereka hidup dan beradaptasi dalam sebuah kultur kehidupan pesantren yang sangat kompleks. …

Teman Seperti Apa yang Perlu Kita Cari?

Manusia adalah makhluk sosial yang keberadaannya tak mungkin bisa terlepas dari bantuan orang lain. Kebanyakan mereka akan melakukan hal dari apa yang difahaminya, baik memahami melalui mata ataupun telinga. Apabila orang yang dilihatnya sering melakukan hal yang baik. Maka secara tidak langsung ia akan terpengaruh …

10 Hal Yang Menghalangi Terkabulnya Do’a Seorang Hamba

santrimillenial.id – Kehidupan di dunia merupakan sebuah momentum bagi seorang muslim untuk menjadikan dunia sebagai mazro’atul akhirah atau ladangnya akhirat. Pernyataan ini dapat kita pahami bersama bahwa, kehidupan yang saat ini kita jalani di dunia adalah kehidupan sementara dan nanti pada akhirnya kita semua akan …

Adakah Manfaat dari Suuzan?

santrimillenial.id – Kebanyakan orang waktu melihat seseorang yang berpenampilan seperti preman pasti mereka akan menganggap bahwa orang itu jahat. Meskipun terkadang anggapan tersebut melenceng jauh dari perkiraan. Justru kalau sifat seperti itu bila dilakukan terus-menerus mungkin pendakwa sendiri yang nantinya akan mengerjakan apa yang selalu …

Tips Memilih Pondok Pesantren Agar Tidak Terjerumus Dalam Kelompok Radikal

santrimillenial.id – Akhir-akhir ini masyarakat umum dihebohkan dengan berbagai berita terkait Pondok Pesantren Al-Zaytun yang terletak di Kabupaten Indramayu, Jawa Barat. Pondok pesantren yang dipimpin oleh Panji Gumilang ini sedang membuat heboh dengan berbagai pemberitaan kontroversialnya seperti dugaan ponpes tersebut terafiliasi dengan gerakan NII (Negara …

Trilogi Persaudaraan: Kunci Utama Harmonisnya Keberagamaan

santrimillenial.id – Melihat kenyataan bahwa Indonesia menjadi bangsa yang plural merupakan anugrah yang perlu kita syukuri. Kekayaan khazanah budaya, agama, ras, bahasa dan lainnya merupakan bukti bahwa manusia memiliki keanekaragaman. Namun, beberapa kelompok memandang kondisi ini sebagai kondisi yang “mengancam”. Nyatanya, Rasulullah hidup dalam keanekaragaman …

Pondok Pesantren, Proyeksi Besar Negara dalam Mewujudkan Indonesia Emas yang Rahmatan Lil Alamin

Gagasan Indonesia Emas santrimillenial.id – Indonesia saat ini telah berusia 77 tahun. Sebuah negara yang besar dan mempunyai kekayaan sekaligus keberagaman budaya, bahasa, suku, ras, agama, dan budaya. Tentunya banyak impian yang hendak dicapai. Filsafat pancasila ke 64 menjelaskan tentang pemaknaan sila ke-5 pancasila, yaitu …

Negara Islam adalah Pilihan Bukan Tuntutan

santrimillenial.id – Memisahkan korelasi antara negara dan agama bukanlah suatu hal yang mudah. Perdebatan keduanya terus bergulir sepanjang masa. Sejarah mencatat bahwa terdapat dua aspirasi mengenai prinsip dasar negara sebelum merdeka yakni negara Islam dan negara nasionalisme. Para founding father telah memikirkan secara matang terkait …

Politik Identitas Memecah Belah Umat

Politik Identitas Sebagai Ancaman santrimillenial.id – Politik identitas akan memecah belah umat. Politik ini hanya mementingkan kelompok saja tanpa mementingkan kelompok yang lain. Mereka ingin mengubah bentuk negara menjadi negara Islam dengan dalil mementingkan kepentingan warga Islam di Indonesia. Hal ini malah salah kaprah. Membentuk politik identitas …

Bahaya Narasi People Power Berkedok  Agama Menjelang Tahun Politik 2024

Istilah People Power santrimillenial.id – Menjelang pesta demokrasi di tahun politik 2024. Semakin banyak narasi-narasi people power yang menyesatkan dan membahayakan perdamaian dan keharmonisan Bangsa Indonesia. Istilah people power sendiri pernah populer di tahun 2019 lalu yang dianggap curang. Waktu itu pasangan Calon Presiden Prabowo-Sandiaga menyerukan istilah …